43 WBP Lapas High Risk Karanganyar Nusakambangan Dipindahkan ke Lapas Maximum Security

    43 WBP Lapas High Risk Karanganyar Nusakambangan Dipindahkan ke Lapas Maximum Security
    Humas Lapsuska Nusakambangan

    CILACAP-INFO_PAS - Kasi Binadik Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan, dr. Sudiro memimpin jalannya sidang TPP dan memastikan pelaksanaan sidang tersebut berjalan secara transparan dan objektif. Pelaksanaan sidang TPP ini berpacu pada hasil Litmas yang telah dilakukan oleh Bapas. Hasil dari Sitem Penilaan Pembinaan Narapidana (SPPN) yang dilakukan oleh pihak Bapas, dan hasil dari penilian serta pengamatan dari Wali Pemasyarakatan. 

    Rekomendasi sidang TPP tersebut bahwasannya 43 orang WBP telah diajukan ke Kanwil Jateng untuk dilaksanakan pemindahan dan pembinaan pada Lapas Maximum Security.

    #KemenkumhamRI
    #KemenkumhamJateng  
    #KumhamSemakinPasti
    #KaranganyarAmpuh
    #Lapsuska

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Akhir Pekan Tetap Waspada, Regu Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Lapas High Risk Karanganyar Nusakambangan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Lapas Cilacap Siap Sukseskan Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Tertib
    Lapas Besi Latih Napiter, Persiapkan Diri Sebelum Kembali Ke Masyarakat
    Apel Pagi Pegawai Lapas Permisan: Pandu Setiawan Terima Penghargaan Pegawai Teladan
    Pegawai Teladan bulan November : Kalapas Permisan Berikan Apresiasi Kinerja

    Tags