Wujudkan Hak Warga Binaan, Kasubsie Registrasi dan Bimkemas  Lapas Cilacap Dampingi Litmas 

    Wujudkan Hak Warga Binaan, Kasubsie Registrasi dan Bimkemas  Lapas Cilacap Dampingi Litmas 
    Wujudkan Hak Warga Binaan, Kasubsie Registrasi dan Bimkemas  Lapas Cilacap Dampingi Litmas 

    CILACAP - Kasubsie Registrasi dan Bimkemas (Rahmat Okta Kurnia) dampingi warga binaan Lapas Cilacap yang menjalani rangkaian Penelitian Kemasyarakatan (Litmas), Senin (03/10/2022).

    Litmas kali ini berjalan dengan lancar dan dilaksanakan langsung oleh Tim Balai Pemasyarakatan (Bapas) bertempat di Lapas Kelas IIB Cilacap.

    Penelitian Kemasyarakatan (Litmas) sendiri merupakan sarana untuk mengetahui latar belakang kehidupan Warga Binaan Pemasyarakan yang dilaksanakan langsung oleh Pembimbing Kemasyarakatan dari Balai Pemasyarakatan (Bapas).

    Kasubsie Registrasi dan Bimkemas, Rahmat Okta Kurnia, memonitoring proses berjalannya kegiatan. Sesekali beliau pun andil dalam kegiatan untuk mengarahkan beberapa warga binaan yang sekiranya membutuhkan bantuan.

    " Tingkatkan Pelayanan, berikan yang terbaik untuk Warga Binaan " Singkat Rahmat

    Dikarenakan Litmas merupakan hak integrasi WBP yang wajib dipenuhi. Sehingga diperlukan peninjauan petugas baik dalam perdata maupun terjun langsung ke lapangan untuk memastikan bahwa kegiatan ini telah dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

    wbp napi kasubsi litmas jateng
    YOWAN

    YOWAN

    Artikel Sebelumnya

    Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas...

    Artikel Berikutnya

    Kalapas Cilacap Bersama Jajaran Struktural...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Lapas Besi Latih Napiter, Persiapkan Diri Sebelum Kembali Ke Masyarakat
    Apel Pagi Pegawai Lapas Permisan: Pandu Setiawan Terima Penghargaan Pegawai Teladan
    Pegawai Teladan bulan November : Kalapas Permisan Berikan Apresiasi Kinerja
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Tags